Thursday, 8 July 2010

membuat scrolling kotak komentar

Setelah kemarin,dapat saran dari sahabat baik Mas Rizky pemilik RIZKY2009 HOME (Asli Cah Tulungagung) yang juga sebagai motivator saya buat terus ngeblog..ehehe(kasih saran dan kritiknya yach)biar blog persahabatan makin maju,hari ini mau kasih tips tentang membuat scroll pada element komentar,jadi gini nich sob,jika blog sahabat banyak yang mengomentari tentu halaman postingya jadi tambah panjang kan???selain membuat loading blog lama,pengunjung yang mau kasih komentar juga sedikit repot karena harus scroll halaman kebawah.

Langsung aja yuk ke cara membuat scrolling kotak komentar

Pertama sign in blogger.com

Kedua klik tata letak >>> edit HTML

Silahkan simpan template sahabat dulu,ini buat backup jika nanti terjadi kesalahan
Jika sudah cari kode berikut:


/* Comments
-------------------------- */
#comments h4 {
margin:1em 0;
font-weight: bold;
line-height: 1.4em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.2em;
color: $sidebarcolor;
}
#comments-block {
margin:1em 0 1.5em;
line-height:1.6em;
}
#comments-block .comment-author {
margin:.5em 0;
}
#comments-block .comment-body {
margin:.25em 0 0;
}
#comments-block .comment-footer {
margin:-.25em 0 2em;
line-height: 1.4em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.1em;
}
#comments-block .comment-body p {
margin:0 0 .75em;
}
.deleted-comment {
font-style:italic;
color:gray;
}

Lihat kode #comments h4.
Dan tambahkan kode dibawah ini diatasnya kode #comments h4.

#comments {
height:280px;
overflow:auto;
}


Ketiga Klik simpan template .

Silahkan ganti anka yang berwarna merah sesuai keinginan sahabat ini menentukan tinggu element scroll.Mudah bukan??jangan lupa juga buat kasih komentarnya.

0 comments:

Post a Comment

silahkan komentar di sini

 
Powered by Blogger